Mantan KSAU Sebut Ada Pembuat Masalah di Kasus Heli

  • 6 tahun yang lalu
Panglima TNI belum berkomentar terkait adanya masalah pengadaan heli. Hal ini sebelumnya diungkapkan mantan Kepala Staf TNI Angkatan Udara, Agus Supriatna. Agus menyatakan pengadaan Heli AW 101 tak akan bermasalah, jika pemangku kepentingan saling berkomunikasi.