• 7 years ago
Sonia Wibisono sangat memperhatikan aspek kecantikan. Selain rajin merawat diri, Sonia Wibisono juga peduli pada makanan yang dikonsumsinya. Menurut Sonia Wibisono, pola makan sehat menjadi rahasia menjaga kecantikan luar dan dalam.

Sebagai artis bergelar dokter, Sonia Wibisono mengetahui jenis makanan sehat yang untuk dimakan. Ditemui saat melakukan praktik memasak di Munik Restoran, Matraman, Jakarta Selatan, Sonia Wibisono membeberkan soal pola makan sehat yang dijalankannya.

Berikut penuturan Sonia Wibisono.

Videografer: Herri Hermawan
Editor: Amank Abdul Rachman
=================================================
http://www.tabloidbintang.com
Facebook: https://www.facebook.com/tabloidbintang
Twitter: https://twitter.com/tabloidbintang

Recommended