Ketegangan Diplomatik Qatar Berlanjut

  • 7 tahun yang lalu
Ketegangan diplomatik Qatar dengan Arab Saudi dan 6 negara lainnya terus berlanjut. Belakangan Arab Saudi merilis daftar individu dan lembaga yang dituding menyokong aktivitas terorisme.