Mahfud MD Pertanyakan Penangkapan 10 Perencana Makar

  • 8 years ago
Penangkapan 10 aktivis dan tokoh masyarakat karena dugaan makar mendapat tanggapan dari mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD. Menurut Mahfud, polisi harus bisa menjelaskan secara transparan terkait langkah makar apa yang akan dilakukan 10 orang tersebut.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV