• 10 years ago
The Resistance adalah game psikologi yang membuat kamu bisa membenci satu sama lain. Apakah kamu RESISTANCE pihak yang harus membuat misi berhasil sehingga kamu dapat memenangkan permainan? Atau kamu adalah SPY mereka yang berusaha mengagalkan misi sehingga RESISTANCE gagal menghancurkan pemerintahan.

Menghadirkan Mutiara Donna Visca, salah satu personil Heart Ribbon dan Roadkill Pictures. Apakah Donna yang pada episode sebelumnya menang, akan memenangkan game lagi?

Editor: Rinaldy Alexander Tumiwa
Director: Eno Bening Swara

Category

📺
TV